Cara Membuat kamera Autofocus Di Android Tanpa Root

Cara Membuat kamera Autofocus Di Android Tanpa Root

Saya hari ini akan membagikan tips dan membuat artikel tentang Cara Membuat Kamera Autofocus Di Android Tanpa Root.
Bagi teman-teman yang suka hobi foto-foto atau sekedar ber-selfie,bersama teman,bersama keluarga pasti membutuhkan kamera yang bagus untuk mendapatkan hasil yang maksimal,tetapi bagi teman-teman yang sudah membaca artikel ini bisa memanfaatkan kamera pada Hp atau tablet yang bersistem operasi android untuk hasil foto yang maksimal.
Tidak bisa di pungkiri,sekarang jamanya sosmed atau sosial media seperti facebook dan lain-lain.Di dalam semua aktifitas sosmed kita membutuhkan foto atau gambar untuk sekedar berbagi sesama teman,untuk bisnis jual-beli online dan lain-lain,dan semua itu kita harus menunjukkan foto atau gambar yang maksimal.Untuk jual-beli online foto atau gambar yang bagus bisa menarik minat pembeli.



Dengan kuwalitas pada kamera di SMARTPHONE Hp atau pun tablet android belum tentu bisa mendapatkan hasil foto yang maksimal,itu semua tergantung pada efek yang kita atur untuk hasil dari foto itu sendiri.
Contohnya kamera pada Hp atau tablet android yang belum memiliki fitur autofocus.
Baca juga:
Cara Memberi Suara Lockscreen Dengan Suara Sendiri Di Android Tanpa Root

Dibawah ini saya akan jelaskan Cara Membuat Kamera Autofocus Di Android Tanpa Root.

1.Menggunakan aplikasi Camera FV-5 Lite.

Aplikasi Camera FV-5 adalah aplikasi kamera untukk perangkat mobile,seperti pada hp atau tablet android,aplikasi ini bisa kamu download di google playstore.
Dengan menggunakan aplikasi Cemera FV-5 Lit pada Hp atau tablet android kita yang belum mempunyai fitur autofocus pada kamera bisa merasakan autofocus yang tidak akan kalah dengan Hp atau tablet android yang sudah memiliki fitur autofocus.Aplikasi Camera FV-5 Lite juga bisa dipasang di Android yang sudah memiliki kamera autofocus untuk menambah kuwalitas foto yang lebih baik.

Fitur dari aplikasi ini adalah.

Mempunyai fitur DSLR layaknya pada kamera mahal yang di pakai para fotografer profisiaonal.
Pengaturan manual seperti ISO,modus monitor cahaya,mode fokus dengan menyentuh target fokus pada layar.


Pengaturan resolusi gambar.

Kita dapat memilih ukuran gambar yang kita inginkan dengan ukuran:
320x240 (0,1 MP 4:3)
640x480 (0,3 MP 4:3)
1024x768 (0,8 MP 4:3)
1280x720 (0,9 MP 16:9)
1280x768 (1 MP 15:9)
1280x960 (1,2 MP 4:5)
1600x1200 (1,9 MP 4:3)
2048x1536 (3,1 MP 4:3)

2.Menggunakan aplikasi PicSay.

Aplikasi PicSay adalah aplikasi edit foto yang sangat komplit,bisa di pasang di perangkat mobile seperti hp maupun tablet android,aplikasi ini bisa kamu download di playstore.
Dengan memanfaatkan fitur Focal Blur dari aplikasi PicSay kita bisa mengedit foto atau gambar layaknya kamera autofocus.Kita juga dapat mengatur efek blur yang ditampilkan.
Caranya pilih gambar,pilih efek,kemudian pilih aja efek Focal Blur.


Sekian artikel dari saya tentang Cara Membuat Kamera Autofocus Di Android Tanpa Root.Semoga bermanfaat,dan terimakasih sudah berkunjung di blog sederhana ini.Dan bila ada pertanyaan bisa berkomentar di kolom yang sudah disediakan.

0 komentar:

Posting Komentar